Water Bombing Superpuma Sinarmas di Pelalawan

Helikopter Superpuma Sinarmas, Kamis (8/2/22018), membantu water bombing lahan masyarakat dan hutan yang terbakar di Desa Pulau Muda, Kecamatan Teluk Meranti, Kabupaten Pelalawan, Riau, yang berjarak 7-8 km dari lokasi perusahaan Distrik Merawang, Water bombing ini dilakukan berdasarkan permintaan tertulis dari Bupati Pelalawan. Humas Sinarmas Forestry Nurul Huda mengatakan, bombing yang dilakukan sebanyak 2 sorti dengan 23 kali water bombing. (rls/ral)
Tulis Komentar