Tak Ada Dexlite, Hanya 15 SPBU di Siak Jual Bio Solar Subsidi
Sabtu, 07 Mei 2022 - 19:23 WIB
.jpeg)
Ilustrasi SPBU (internet)
RIAUMANDIRI.CO - Sebanyak 21 Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Pertamina di Kabupaten Siak.
Ironisnya, hanya 15 SPBU menjual Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Bio Solar subsidi namun tidak menjual Dexlite atau Pertamina Dex.
"Di Kabupaten Siak terdapat 15 SPBU tidak menjual Dexlite atau Pertamina Dex," kata Area Manager Communication Relation (Comrel) & CSR Sumbagut Patra Niaga PT Pertamina, Taufikurachman pada Sabtu (7/5/2022)
Taufikurachman menegaskan seharusnya SPBU Pertamina harus menjual BBM Dexlite atau Pertamina Dex.
Pasalnya, bahan bakar minyak tersebut memberikan profit bagi Pertamina
"Harus menjual BBM Dexlite atau Pertamina Dex. Karena BBM tersebut yang akan memberikan profit bagi Pertamina," tegasnya.
Reporter : Darlis Sinatra
Editor : Nurul Atia
Tags
Pertamina
Berita Lainnya
Berita Terkait