Korlantas Polri Perkenalkan E-tilang, E-Samsat dan SIM Online
Sabtu, 17 Desember 2016 - 00:29 WIB

Korlantas Polri Perkenalkan E-tilang, E-Samsat dan SIM Online (Foto: Antara)
SIAK (RIAUMANDIRI.co) - Inovasi terbaru dari jajaran Kepolisian Republik Indonesia patut diberikan apresiasi, pemerintah daerah dianggap perlu menyambut baik itu. Hal tersebut disampaikan Wakil Bupati Siak usai menyaksikan video converence dengan Kepolisian se Indonesia di Aula Kantor Polres Siak, Jumat (16/12).
“Dengan adanya Inovasi terbaru ini nanti, akan memberikan kemudahan dalam pelayanan terhadap masyarakat ataupun pelayanan publik, yang baik dan prima," ujar Alfedri.
Dijelaskan Wabup, untuk sementara program ini baru diterapkan di Jakarta, dalam waktu dekat bisa di terapkan di jajaran Polda Riau termasuk di Polres Siak, secara bertahap dengan memperhatikan rumusannya
Sementara itu, Kapolres Siak AKBP Restika Pardamaean mengatakan, saat ini pihaknya menunggu petunjuk dan sosialisasi dari Polda Riau.
Selengkapnya di Koran Haluan Riau edisi 17 Desember 2016
Reporter: Sugianto
Editor: Nandra F Piliang
Berita Lainnya
Berita Terkait
- Ponpes Bustanul Ulum Ekspo Berlangsung Sukses
- 140 Lagi Warga Riau Positif Covid-19, Pasien Meninggal Juga Bertambah 5 Orang
- Rumah Kapiten Chen Lee akan Dijadikan Objek Wisata Rohil
- Kampar Harus Mengangkat Batang Terendam
- 10 Orang di Bengkalis Dalam Pemantauan Terkait Corona
- IKA Smansa Pekanbaru Kirim Bantuan Sembako ke 6 Daerah Terdampak Banjir