Meizu MX6 Akan Hadir Di Pasar Smartphone Indonesia

Ahad, 11 September 2016 - 15:35 WIB
(RIAUMANDIRI.co) - Meizu MX6 nampaknya akan benar-benar hadir di pasar smartphone dalam waktu dekat ini. Pada situs bencmark Antutu dan Geekbench yang merilis bocoran spesifikasi Meizu MX6 yang akan menggunakan chipset Helio X20 besutan mediatek dan dilengkapi dengan RAM 4GB.
 
Menurut CEO dari Meizu sendiri yaitu Yongxiang yang menyebutkan bahwa Meizu MX6 merupakan smartphone terbaik dari Meizu untuk saat ini. Kabarnya Meizu MX6 ini bakal di lengkapi dengan case yang berfungsi sebagai notifikasi yang beda dengan smartphone biasanya jika ada notifikasi masuk baik berupa pesan ataupun telepon.
 
 
 
Meizu MX6
 
Kabarnya Meizu MX6 ini akan dihargai sekitar $300 atau jika dirupiahkan Rp. 3.9 jutaan dan akan di luncurkan tanggal 19 Juli besok.(ckt/ivn)

Editor:

Terkini

Terpopuler